Postingan

Menampilkan postingan dari Februari 3, 2016

HUBUNGAN SESAMA - Paradigma Pergaulan Qur'ani

Gambar
Bagaimana hubungan sesama yang berlaku dalam masyarakat?  Baiklah kita perbincangkan menurut hukum yang terkandung dalam Al-qur'an : 1.  Hubungan antara sesama lelaki : Hubungan begini sangat dianjurkan dalam Islam , bahkan orang disuruh  minimal berkurnpul di Masjid satu kali dalam seminggu, 62:9. Dengan bakumpul demikian akan terjalinlah saling pengertian yang lebih akrab, terdapatlah kenalan baru, didapatlah inspirasi konstruktif, dan dapatlah direncanakan usaha-usaha dalam bidang kesehatan, ekonomi, politik dsb : Ayat 49:10 menyatakan bahwa orang-orang beriman itu bersaudara, dalam hal ini termasuk para remaja . Dari itu berbuat baiklah antara sesamanya. Berbuat baik ini tentunya melalui saling mangenal, berkumpul dan saling bergaul. Apa-apa yang harus dihasilkan dari berkumpul dan pergaulan itu dinyatakan Allah pada 5:105 asal saja sesuai dengan maksud ayat 29:45 bahwa segala sesuatunya bersifat amar makruf nahi mungkar. 2. Hubungan antara ...

IBU DAN BAPAK

Ibu Bapak Setiap orang Islam harus mempersiapkan diri menjadi ibu atau bapak dan membiasakan diri untuk berbuat shaleh melakukan amar makruf nahi mungkar, begitupun makan minum yang halal dan baik saja. Semua itu mlnjadi bahan didikan bagi anaknya yang akan lahir lalu mendoakan seperti dinyatakan: Ùˆَالَّذِينَ ÙŠَÙ‚ُولُونَ رَبَّÙ†َا Ù‡َبْ Ù„َÙ†َا Ù…ِÙ†ْ Ø£َزْÙˆَاجِÙ†َا ÙˆَذُرِّÙŠَّاتِÙ†َا Ù‚ُرَّØ©َ Ø£َعْÙŠُÙ†ٍ ÙˆَاجْعَÙ„ْÙ†َا Ù„ِÙ„ْÙ…ُتَّÙ‚ِينَ Ø¥ِÙ…َامًا ﴿Ù§Ù¤﴾ 25/74.Dan orang-orang yang mengatakan: "TIJHAN kami anugerahkanlah uituk kami dari istri kami dan keturunan kami kesenangan mata, dan jadikanlah kami Imam bagi orang-orang insaf'" Kemudian itu Alquran memberikan contoh betapa orang harus menasihati anak agar tidak syirik dalam kehidupan, 31/13, karena gerak zahir batin selalu dalam penilaian ALLAH, 31/16. Sebab itu dirikanlah Shalat, lakukan amar makruf nahi mungkar, dan tabah terhadap berbagai musibah hidup, 37/17. Maka janganlah menyombong pada manusia lain dan jangan congkak sewaktu ber...

Sikap Istri

Gambar
4. Seorang istri dalam masyarakat Islam hendaklah bersyukur pada ALLAH yang telah menurunkan hukum hidup di mana perempuan sangat dihargai dan dimuliakan. Bahwa keselamatan dirinya serta nafkah hidupnya berada dalam jaminan hukum yang menyatakan si suami harus bertanggung jawab penuh. Baca artikel: Beban Suami Walaupun Ayat 2/228 dan 4/34   <<(klik ayat) menentukan derajat perempuan rendah setingkat dan dia berada dalam pimpinan lelaki, begitupun hak pusaka baginya setengah dari hak lelaki, pada semuanya itu tidak mungkin dilaksanakan ide emansipasi, namun ketentuan itu adalah untuk keselamatan dirinya yang tidak perlu aktif mencari nafkah diri di antara masyarakat ramai, akan tetapi memang ada diantara masyarakat tersebab masalah ekonomi fihak perempuan ikut dalam masalah luar keluarga, kejadian demikian ini hendaklah sebagai penggerak semangat juang agar kaum lelaki lebih produktif dalam hal ekonomi keluarganya. Kemudian, bagaiman persoalan dalam penyele...

SIKAP SEBAGAI SUAMI

★ ★ ★ ★ Selaku Muslim, suami adalah orang yang mematuhi hukum ALLAH dan meyakini bahwa dia diselamatkan dalam kehidupan kini, dan di Akhirat nanti akan jadi penduduk Surga sesuai dengan jaminan ALLAH pada Ayat 40/40. Dengan keyakinan demikian dia selalu menghindarkan diri dari setiap bujukan jahat dan perbuatan terlarang. Semakin disiplin dia dalam setiap sikapnya, akan semakin tinggi derajatnya di masa datang. Dia selalu jujur dan produktif dalam bertindak, baik sewaktu sendirian begitupun ketika berhubungan dengan anggota keluarganya dan dengan orang lain, 3/104. Sewaktu bicara, dia hanya mengucapkan kata-kata yang mengandung pengertian meniadakan senda gurau tidak berguna, 33/70. Ucapannya hanyalah mengenai hal-hal logis sembari menganjurkan adanya ketabahan dalam hidup melaksanakan hukum ALLAH, 103/3. Dia harus mengingat bahwa dia diciptakan ALLAH hanya untuk mengabdi kepada-NYA sembari memperhitungkan bahwa masa hidup kini hanyalah beberapa tahun di mana segala sesuat...