WARISAN


Islam tidak mengizinkan hidup individualistis, juga sangat membenci pertengkaran yang disebabkan harta benda, karena itu harta warisan harus dibagi dalam keluarga si mati menurut persentase tertentu. Tetapi sebelum itu ada beberapa ketentuan yang harus dilaksanakan dalam keluarga sehubungan dengan ekonomi yaitu:

1. Bahwa anak-anak belum dewasa harus selalu dalam tanggungan ibu bapaknya, dan ongkos hidup sehari-hari harustah menjadi tunggungan si bapak, bukan tanggungan si ibu yang mengurus keadaan dalam rumah tangga. Kepada anak-anak tidak boleh diberikan harta untuk mereka miliki secara pribadi, dan kalau ada hartabenda harus jadi miliknya, barulah diberikan kepadanya sesudah anak itu mencapai umur dewasa.

2. Perempuan-perempuan dewasa harus bersuami dalam masyarakat Islam. Jika ada perempuan janda, maka anggota keluarga dan para tetangga harus sama bergiat mencarikan jodoh jadi suami perempuan tersebut.

Dengan ketentuan nomor 2 di atas ini dapatlah dipahami bahwa perempuan sangat menggantungkan ekonominya pada suami, dan memang tidak wajar perempuan langsung mencari kebutuhan hidupnya ke luar rumah bercampur gaul dengan lelaki lain dalam masyarakat ramai. Karena itu juga Islam menentukan bahagian untuk perempuan separo dari nilai yang diberikan kepada pewaris lelaki. Hal ini berdasarkan tugas lelaki yang akan atau harus bertanggung jawab penuh sebagai suami dalam rumah tangganya, sebab itu dia membutuhkan modal lebih banyak bagi kehidupan. Sebaliknya, perempuan harus dipertanggungjawabkan dalam rumah tangga selaku istri, karenanya dia tidak begitu membutuhkan modal kehidupan sebagaimana yang berlaku pada lelaki.

Atas hal demikian, jelaslah bahwa hukum Islam mengandung jangkauan lebih luas untuk kesempurnaan hidup masyarakat bersama, dan dengan ketentuan hukum warisan begitu dapatlah dikurangi akibat negatif ataupun yang zalim 

2 komentar:

  1. If you're looking to lose weight then you need to jump on this brand new custom keto diet.

    To create this keto diet, certified nutritionists, fitness couches, and professional cooks united to produce keto meal plans that are productive, convenient, money-efficient, and enjoyable.

    Since their first launch in January 2019, thousands of clients have already completely transformed their body and health with the benefits a certified keto diet can give.

    Speaking of benefits; in this link, you'll discover 8 scientifically-proven ones given by the keto diet.

    BalasHapus
    Balasan
    1. We are not ready to use it or are not very interested in your offer.

      Hapus

Over View

PERTUMBUHAN ILMU-ILMU ISLAM DI MADRASAH

(Nana Masrur) Kompetensi Dasar : Mampu Menguraikan Pertumbuhan Ilmu-Ilmu Islam di Madrasah Indikator : Madrasah dan Perkemb...