Fungsi Supervisi Akademik Kepala Sekolah Terhadap Kualitas Tugas Guru

(Sutudi kasus supervisi akademik di SMPN 1 Magetan)
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Penelitian
     Pendidikan akan bermutu jika sesuai dengan apa yang diharapkan oleh masyarakat (bench mark) dapat terpenuhi. Apabila suatu sekolah telah mencapai standar mutu yang dipersyaratkan maka sekolah tersebut secara bertahap mampu mencapai mutu yang kompetitif baik bertaraf nasional maupun bertaraf internasional. Peningkatan mutu akan terpenuhi jika pembinaan sumberdaya manusia tetap terjaga kualitas profesionalnya. Kemudian perlu menerapkan pengawasan yang intensif agar semua pelaksanaan program dan kegiatan sekolah dapat memenuhi standard dan pencapaiannya terukur. Pengawasan atau control yang terukur dapat dilakukan oleh pemerintah, pengawas sekolah, kepala sekolah, sejawat guru dan stakeholder. (Sagala, 2008:193) >>> File Downloard

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Over View

PERTUMBUHAN ILMU-ILMU ISLAM DI MADRASAH

(Nana Masrur) Kompetensi Dasar : Mampu Menguraikan Pertumbuhan Ilmu-Ilmu Islam di Madrasah Indikator : Madrasah dan Perkemb...