Postingan

Menampilkan postingan dari April 13, 2021

BUKU PANDUAN PONDOK RAMADHAN 2020-2021

Gambar
PANDUAN AKTIFITAS SISWA SERTA PROGRAM KEGIATAN SELAMA BULAN RAMADHAN DI RUMAH TAHUN PELAJARAN 2020 - 2021 Assalaamu'alaikum. Bulan Suci Ramadhan 1442 H  sangat unik dan langka ditengah situasi pandemi Covid-19, atas kondisi tersebut SMPN 1 MAGETAN kembali memperpanjang kebijakan perihal Pelaksanaan Kegiatan Belajar Mengajar (KBM) bagi peserta didik. Selama bulan Ramadhan, KBM yang telah berjalan dengan sistem daring tetap berlangsung, ditambah kegiatan pesantren Ramadhan yang juga dilaksanakan melalui daring oleh siswa. Hal itu disampaikan oleh Nana Masrui, S.Pd.I dalam rapat agenda yang membahas kegiatan bulan Ramadhan 1442 H beserta tim koordinator keagamaan, Kesiswaan, Wakil Kepala Sekolah dan Kepala Sekolah di ruang Kepala, Jum'at (17/04/2021). Ruri mengatakan, ditengah kondisi para siswa masih menjalani masa Belajar di Rumah, pihak GPAI Sekolah merasa perlu untuk tetap memberikan panduan beserta program kegiatan Ramadhan guna membimbing dan mendampingi siswa – siswi dal...