Informasi

• Apa Makna Shahih? •

.
Seperti banyak kontradiksi dalam hadis shahih lainnya, terkait istri Sulaiman pun dalam hadis-hadis shahih saling kontra, walau semuanya dikatakan dari 1 sumber yang sama, iaitu : Abu Hurairah.
.
Yang menyatakan jumlah secara langsung dalam hadis shahih itu adalah:
كَانَ لَهُ سِتُّونَ امْرَأَةً
Kaana lahu sittuuna mra-atan
Adalah baginya 60 istri

.
60 istri Itu berdasarkan cerita Bukhari dari Abu Hurairah. Namun Bukhari menceritakan perkataan lain, bahwa jumlah istri:
.
1. Bukhari - Abu Hurairah - 70 istri ( عَلَى سَبْعِينَ امْرَأَةً ) - shahih
2. Bukhari - Abu Hurairah - 90 istri ( عَلَى تِسْعِينَ امْرَأَةً ) - shahih
3. Bukhari - Abu Hurairah - 100 istri ( بِمِائَةِ امْرَأَةٍ ) - Shahih
.
Yang lainnya adalah ini:
.
4. Nasai - Abu Hurairah - 90 istri ( عَلَى تِسْعِينَ امْرَأَةً ) - shahih
5. Nasai - Abu Hurairah - 90 istri ( عَلَى تِسْعِينَ امْرَأَةً ) - shahih
6. Muslim - Abu Hurairah - 90 istri ( عَلَى تِسْعِينَ امْرَأَةً ) - shahih
.
Semuanya; 60, 70, 90, 100 dikatakan; Shahih
.
Apa makna Shahih?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar